Monday, March 24, 2025
HomeKesehatanHotel Kids Friendly di Jogja untuk Liburan Lebaran

Hotel Kids Friendly di Jogja untuk Liburan Lebaran

Libur Lebaran adalah momen yang tepat untuk berkumpul bersama keluarga dan menikmati waktu berkualitas. Jika berencana menghabiskan waktu di Jogja, memilih hotel yang ramah anak tentu menjadi prioritas utama. Kota ini memiliki banyak pilihan hotel dengan fasilitas lengkap yang akan membuat si kecil betah selama menginap. Mulai dari taman bermain, kolam renang anak, hingga aktivitas keluarga yang seru, semua tersedia untuk memastikan kenyamanan Anda dan keluarga. Selain itu, berbagai promo lebaran menarik juga bisa Anda manfaatkan untuk mendapatkan harga terbaik. Melalui berbagai promo yang tersedia, Anda bisa menikmati liburan lebih hemat tanpa mengurangi kenyamanan. Yuk, simak rekomendasi hotel Jogja yang kids friendly dan bisa menjadi pilihan terbaik untuk menghabiskan libur lebaran bersama keluarga!

Berikut adalah lima hotel ramah kids friendly di Jogja yang memiliki fasilitas lengkap dan nyaman untuk keluarga:

1. The Jayakarta Yogyakarta Hotel & Spa
Alamat: Jl. Raya Solo – Yogyakarta No.km, 8, Kalongan, Maguwoharjo, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55282
The Jayakarta Yogyakarta Hotel & Spa merupakan pilihan ideal bagi keluarga yang ingin menikmati suasana nyaman dengan fasilitas anak yang lengkap. Hotel ini menyediakan taman bermain anak serta kolam renang yang didesain khusus untuk si kecil agar bisa bermain dengan aman dan nyaman.

2. Royal Ambarrukmo Yogyakarta
Alamat: Jl. Laksda Adisucipto No.81, Ambarukmo, Caturtunggal, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
Royal Ambarrukmo Yogyakarta adalah hotel bintang lima yang tidak hanya menawarkan kemewahan, tetapi juga kenyamanan bagi keluarga. Hotel ini memiliki playground indoor dan outdoor, sehingga anak-anak bisa bermain dengan aman tanpa harus keluar dari area hotel.

3. Eastparc Hotel Yogyakarta
Alamat: Jalan Laksda Adisucipto KM. 6.5 No.1, Ngentak, Caturtunggal, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
Eastparc Hotel Yogyakarta terkenal dengan fasilitasnya yang sangat ramah anak. Hotel ini memiliki area bermain yang luas, lengkap dengan wahana air dan mini zoo yang memungkinkan anak-anak untuk berinteraksi dengan hewan-hewan kecil.

4. Hotel Tentrem Yogyakarta
Alamat: Jl. P. Mangkubumi No.72A, Cokrodiningratan, Kec. Jetis, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55233
Hotel Tentrem Yogyakarta menawarkan pengalaman menginap yang mewah dan nyaman untuk keluarga. Hotel ini memiliki fasilitas kids club yang lengkap, mulai dari permainan indoor hingga aktivitas kreatif yang dapat mengasah keterampilan anak.

5. Melia Purosani Yogyakarta
Alamat: Jl. Mayor Suryotomo No.31, Ngupasan, Kec. Gondomanan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55122
Melia Purosani Yogyakarta merupakan pilihan ideal untuk keluarga yang mencari kenyamanan dan fasilitas lengkap. Hotel ini memiliki taman bermain outdoor yang luas serta kolam renang anak yang aman dan bersih.

Setelah mengetahui rekomendasi hotel kids friendly di Jogja, sekarang adalah saat yang tepat untuk booking kamar hotel melalui Traveloka. Libur Lebaran tahun ini akan lebih menarik karena kehadiran promo #Eidscape dari Traveloka! Nikmati berbagai penawaran menarik yang akan membuat libur lebaran semakin hemat dan menyenangkan. don’t worry no rugi!

Source link

RELATED ARTICLES

Berita populer